Ekonomi

PNG

KEBIJAKAN MONETER DAN KEBIJAKAN FISKAL

Kebijakan moneter dan kebijakan fiskal adalah dua alat penting yang di gunakan oleh pemerintah dan bank sentral untuk mengelola dan menstabilkan perekonomian. Meskipun keduanya bertujuan untuk mempengaruhi aktivitas ekonomi dan mendorong pertumbuhan, keduanya berbeda dalam hal tujuan, instrumen, dan implementasinya. Kebijakan Moneter Kebijakan moneter mengacu pada tindakan yang di ambil oleh bank sentral, seperti Federal …

KEBIJAKAN MONETER DAN KEBIJAKAN FISKAL Selengkapnya »

Bisnis Industri? Mau Tau? Simak disini!!

Bisnis Industri adalah suatu bidang atau kegiatan ekonomi yang berkaitan dengan pengolahan/pembuatan bahan baku atau pembuatan barang jadi di pabrik dengan menggunakan keterampilan dan tenaga kerja dan penggunaan alat-alat dibidang pengolahan hasil bumi, dan distribusinya sebagai kegiatan utama. Industri dapat juga diartikan kumpulan berbagai perusahaan yang menawarkan produk yang sama. Dengan kata lain, masing-masing produk …

Bisnis Industri? Mau Tau? Simak disini!! Selengkapnya »