Mengenal 5 Jenis Bullying Bagi Seorang Pelajar

jpg,img

Mengenal 5 Jenis Bullying Bagi Seorang Pelajar. Hai Sobat POPNAS sekalian ketemu lagi nihh sama admin. Admin mulai merasa gelisah nihh dengan berita yang menyebar tentang kabar adanya bullying atau penindasan sesama seorang pelajar, maka dari itu pada kesempatan kali ini Admin POPNAS akan membahas atau mengenal 5 Jenis Bullying Bagi Seorang Pelajar. Simakk ya artikel yang ada dibawah sini!!!.

1. Penindasan (Bullying) Verbal

Bullying akan kita bahas yang pertama adalah bullying verbal yang dapat diartikan melalu contoh seorang pelajar yang ditindas melewati kata-kata negatif atau seperti julukan kotor, contoh: si bodoh, si gendut, dan masih banyak lagi. Biasanya sang penganggu akan menggunakan suatu penghinaan yang berlangsung secara terus-menerus untuk meremahkan, dan menyakiti hati orang lain.

2. Penindasan (Bullying) Secara Fisik

Penindasan atau bullying secara fisik ini termasuk jenis yang tergolong mudah untuk dikenali oleh pihak perundungan tersebut, dikarenakan pelakunya melakukan tindakan fisi seperti contoh: mendorong, meludahi, bahkan sampai memukul. Pelajar yang menerima efeknya aka berupa memar disukujur tubuh yang dipukul dan luka dibeberapa bagian tubuh pelajar yang terkena perundungan ini.

3. Bullying Relasional

Berupa sistem bullying yang bentuknya tidak langsung dari penindasan, namun berupa sistem penyebaran gossip atau seolah-olah membicarakan kekurangan yang ada pada pelajar dan dampaknya bisa rusaknya reputasi orang atau pelajar tersebut.

Baca Juga: http://biz.kompas.com

4. Cyber Bullying

Cyber Bullying ini merupakan suatu bentuk bullying yang lumayan baru atau berkembang yang disebabkannya penyalah gunaan terhadap kemajuan teknologi digital saat ini. Cyber bullying ini memiliki suatu perbedaan dengan bullying yang ada pada jaman dahulu, jenis bullying merupakan jenis bullying berbentuk intimidasi dibidang teknologi digital yang cukup parah. dan sang perundungan juga akan susah untuk dilacak karena bisa bersembunyi di balik akun anonim yang sulit ditemukan.

5. Prejudicial Bullying

Suatu Jenis perundungan yang terjadi berdasaran mengejek suatu ras,agama,etnis, atau orientasi seksual. Jenis bullying ini yang termasuk penindasan seksual lebih sering dialami pelajar perempuan daripada laki-laki. Penindasan seksual ini terdiri dari suatu tindakan yang berulang, berbahaya dan juga memalukan yang ditargetkan seseorang secara melaksanakan penindasan seksual ini. Atau berupa panggilan nama secara tidak senonoh seperti komentar yang kasar, jorok, sentuhan yang tidak senonoh, dan materi tentang pornografi, dan adegan seksual. Itu semua harus dihindari oleh seorang pelajar yang berpendidikan serta berakal sehat dan jasmani.

Baca artikel yang lainnya. Contoh Artikel yang ada dibawah sini!!!.

Baca Juga: 5 Manfaat Belajar Setiap Hari. Melatih Kerja Otak Seorang Pelajar!!

1 komentar untuk “Mengenal 5 Jenis Bullying Bagi Seorang Pelajar”

  1. Pingback: Cara Meningkatkan Nilai Rapor Seorang Pelajar

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *